Kabar terbaru berkenaan dengan Galaxy A5 muncul dari retailer Kazakhi, yang memperlihatkan sebuah katalog berisikan berbagai perangkat Samsung.Katalog memperlihatkan harga yang Samsung inginkan untuk masing-masing perangkat, juga spesifikasi utama perangkat tersebut. Galaxy A5 akan dibandrol dengan harga kurang lebih $552, menawarkan layar Super AMOLED HD ukuran 5 inch, prosesor 1.2 GHz dual-core, kamera belakang 13MP, dan microsd slot. Katalog terlihat valid hingga 11 November, diprediksi bahwa perangkat akan diperkenalkan sebelumnya.
0 komentar:
Post a Comment
Terimakasih telah membaca blog saya, silahkan tinggalkan komentar